Pages

Wednesday, December 5, 2018

Bikin Review Mainan, Bocah Ini Raup Rp 300 Miliar dari Youtube

Perlahan, bocah itu mulai membuat video-video review mainan hingga menjadi populer pada Juli 2015. Video yang membuat namanya dikenal yakni video yang menampilkan Ryan membuka dan mengulas kotak berisi lebih dari 100 mainan dari serial Cars, Pixar. Video itu ditonton hampir 935 juta penonton.

Kini, video-video Ryan lebih cenderung meninjau mainan baru atau produk makanan anak-anak. Dalam tiap video yang ia buat, Ryan nampak bersemangat memberi penilaian dibantu dengan bimbingan orang tua dari balik layar.

Yang terbaru, Ryan membuat kesepakatan dengan Walmart untuk menjual lini mainan yang diberi nama Dunia Ryan secara eksklusif di lebih dari 2.500 toko di Amerika Serikat dan situs web Walmart.

Reporter: Siti Nur Azzura

Sumber: Merdeka.com

Let's block ads! (Why?)

https://www.liputan6.com/citizen6/read/3799949/bikin-review-mainan-bocah-ini-raup-rp-300-miliar-dari-youtube

No comments:

Post a Comment