Liputan6.com, Jakarta Fenomena embun es menyelimuti di wilayah Gung Semeru, suhu di wilayah ini mencapai 3 derajat celcius. Embun es perlahan menhilang mulai pukul 08.00 pagi. Otoritas pertanian setempat memastikan fenomena embun es tidak merusak tanaman milik warga.
No comments:
Post a Comment